Ingin belanja di Shopee tapi saldo ShopeePay nya sedang kosong? Jangan khawatir! Kalian bisa kok menghasilkan uang dari berbagai macam aplikasi penghasil saldo ShopeePay. Selain terbukti membayar, mendapatkan uang dari aplikasi ini pun sangatlah mudah.
Jika kalian penasaran untuk mengetahui lebih lanjut seputar apa saja apikasi yang bisa digunakan untuk menghasilkan saldo ShopeePay, silakan simak informasinya di bawah ini.
Daftar Aplikasi Penghasil Saldo ShopeePay

Berikut ini berbagai macam aplikasi penghasil saldo ShopeePay yang bisa kalian coba download untuk mendapatkan saldo secara gratisan tanpa modal apapun:
1. Earn App
Earn App merupakan aplikasi yang digunakan untuk menghasilkan uang hanya dengan cara bermain game, mendengarkan musik, nonton video, hingga mencoba aplikasi-aplikasi baru.
Dibandingkan aplikasi lainnya, potensi pendapatan yang diberikan oleh Earn App lebih besar yakni hingga 600 USD / tahun.
Keunggulan Aplikasi Earn App
Aplikasi penghasil saldo ShopeePay satu ini punya banyak sekali keunggulan yang perlu kalian ketahui. Berikut diantaranya:
- Misi yang diberikan mudah dan menyenangkan
- Potensi pendapatan besar
- Tersedia beragam metode pencairan
Kekurangan Aplikasi Earn App
Sebelum kalian memutuskan untuk menginstal aplikasi Earn App ini, pastikan untuk mengetahui beberapa macam jenis kekurangannya berikut ini:
- Hanya mendukung Android versi 5.0 ke atas
- Ukuran aplikasi besar
Untuk mengetahui rincian lengkap seputar aplikasi Earn App, silakan amati tabel yang berisi rincian lengkap aplikasi Earn App berikut ini:
Kategori | Keterangan |
Nama aplikasi | Earn App |
Developer aplikasi | Mode Mobile |
Versi terbaru | v1.124 |
Size / ukuran | 97 MB |
Jumlah instalasi | 10 Juta plus |
Dukungan sistem | Android 5.0 + |
Download aplikasi | Download Earn App |
2. CashPop
CashPop adalah satu aplikasi penghasil saldo ShopeePay yang sudah sangat terkenal. Dengan jumlah unduhan di atas 5 juta pengguna, tentunya aplikasi ini sudah terbukti dan terjamin membayar para penggunanya.
Misi yang diberikan pun tergolong mudah yakni hanya dengan nonton video, instal aplikasi, subscribe, like postingan, check in harian, hingga chatting.
Keunggulan Aplikasi Cash Pop
Perlu kalian tahu, aplikasi penghasil saldo ShopeePay satu ini punya banyak sekali keunggulan loh. Berikut berbagai macam diantaranya:
- Ukuran aplikasi relatif kecil
- Mendukung Android versi lama
- Tersedia misi harian
Kekurangan Aplikasi Cash Pop
Apabila kalian akan mencoba menginstal aplikasi CashPop, pastikan untuk mengetahui beberapa kekurangannya terlebih dahulu seperti berikut:
- Nominal poin yang didapatkan tidak terlalu besar
- Tidak semua misi akan mendapatkan uang
Nah, untuk mengetahui rincian lengkap terkait aplikasi CashPop, kalian dapat mengamati tabel yang berisi rincian lengkap aplikasi CashPop berikut ini:
Kategori | Keterangan |
Nama aplikasi | CashPop |
Developer aplikasi | CashPop |
Versi terbaru | v1.62 |
Size / ukuran | 20 MB |
Jumlah instalasi | 5 Juta plus |
Dukungan sistem | Android 4.2 + |
Download aplikasi | Download CashPop |
Baca juga: Aplikasi Penghasil Saldo Gopay yang Bisa Dimainkan dari Rumah
3. Baca Plus
Baca Plus merupakan aplikasi berita online yang sumber informasinya didapatkan dari situs lain atau dalam hal ini biasa disebut sebagai situs konten agregator.
Dengan aplikasi ini, kalian tidak hanya akan mendapatkan berita terbaru melainkan juga bisa mendapatkan uang yang nantinya bisa ditarik ke dalam saldo ShopeePay.
Keunggulan Aplikasi Baca Plus
Nah, aplikasi penghasil saldo ShopeePay ini memiliki cukup banyak keunggulan jika dibandingkan dengan aplikasi lainnya, berikut contohnya
- Tersedia sistem referal
- Aplikasinya clean dan ringan
- Telah diunduh lebih dari 10 juta pengguna
Kekurangan Aplikasi Baca Plus
Jika kalian memutuskan untuk menginstal aplikasi Baca Plus ini, pastikan untuk mengetahui beberapa kelebihan dan kekurangannya terlebih dahulu berikut ini:
- Tidak mendukung Android versi lama
- Hanya beberapa konten yang bisa menghasilkan koin
Apabila kalian ingin mengetahui rincian lengkap seputar aplikasi Baca Plus, silakan amati berikut ini:
Kategori | Keterangan |
Nama aplikasi | Baca Plus |
Developer aplikasi | Baca Family |
Versi terbaru | v3.9.1 |
Size / ukuran | 22 MB |
Jumlah instalasi | 10 Juta plus |
Dukungan sistem | Android 5.0 |
Download aplikasi | Download Baca Plus |
4. Go Daily
Go Daily adalah aplikasi yang dibuat khusus untuk menjalankan misi harian yang nantinya bisa digunakan untuk menghasilkan poin.
Nah, poin ini bisa kalian tarik ke saldo ShopeePay apabila sudah terkumpul senilai Rp470.000. menarik bukan?
Keunggulan Aplikasi Go Daily
Berikut berbagai macam keunggulan yang perlu kalian ketahui seputar aplikasi Go Daily:
- Tersedia variasi misi yang beragam
- Tersedia event khusus
- Metode pembayaran banyak
Kekurangan Aplikasi Go Daily
Nah, sebelum kalian mencoba untuk mendownload aplikasi Go Daily ini, pastikan untuk mengetahui beberapa kelebihan dan kekurangannya terlebih dahulu berikut ini:
- Minimal penarikan besar
- Poin yang didapatkan tidak besar
Untuk mengetahui rincian lengkap seputar aplikasi Go Daily, silakan amati tabel yang berisi rincian lengkap aplikasi Go Daily berikut ini:
Kategori | Keterangan |
Nama aplikasi | Go Daily |
Developer aplikasi | Go Daily Studio |
Versi terbaru | v1.1 |
Size / ukuran | 17 MB |
Jumlah instalasi | 1 Juta plus |
Dukungan sistem | Android 5.0 + |
Download aplikasi | Download Go Daily |
5. CashKarma Rewards
Terakhir, ada aplikasi bernama CashKarma Rewards yang merupakan aplikasi yang berisi beragam misi untuk mendapatkan rewards-rewards menarik.
Keunggulan Aplikasi CashKarma
Aplikasi penghasil saldo ShopeePay satu ini punya banyak sekali keunggulan yang perlu kalian ketahui. Berikut diantaranya:
- Tersedia banyak sekali misi
- Metode penarikan sangat lengkap
- Tersedia sistem bonus level
Kekurangan Aplikasi CashKarma Rewards
Sebelum kalian memutuskan untuk menginstal aplikasi CashKarma Rewards ini, pastikan untuk mengetahui beberapa kelebihan dan kekurangannya terlebih dahulu berikut ini:
- Minimal penarikan cukup besar
- Setiap misi memiliki besaran hadiah yang berbeda
Nah, untuk mengetahui rincian lengkap seputar aplikasi CashKarma Rewards, silakan amati tabel nya di bawah ini:
Kategori | Keterangan |
Nama aplikasi | CashKarma Rewards |
Developer aplikasi | CashKarma |
Versi terbaru | v2.0.15 |
Size / ukuran | 36 MB |
Jumlah instalasi | 1 Juta plus |
Dukungan sistem | Android 5.0 + |
Download aplikasi | Download CashKarma Rewards |
Demikianlah informasi yang dapat kami berikan seputar aplikasi penghasil saldo ShopeePay terlengkap. Semoga bermanfaat!