Cara Menambah Kinerja RAM Android Dengan SD Card – Hallo kawan! Selamat datang di Blog Tengku Tutorials Blog yang berisi artikel bermanfaat termasuk yang satu ini mengenai cara menambah ram android hanya dengan SD Card. Sekarang hampir semua orang sudah menggunakan Android, Android memiliki RAM dengan kapasitas dan kinerja yang berbeda beda, biasanya RAM Android memiliki ukuran berbeda , semakin besar penyimpanan RAM maka akan semakin baik kinerja Androidnya. Tapi jika Anda memiliki Android dengan RAM yang kecil masih tetap bisa kok memaksimalkan kinerja RAM Android Anda.
Banyak yang mencari bagaimana cara menambah ram Android baik itu tanpa root, root , dengan SD Card, dengan memori internal dan masih banyak lainnya. Tetapi sebenarnya RAM Android tidak bisa ditambah, karena sudah permanen, jika RAM 1 GB maka akan tetap 1GB tidak bisa diubah menjadi 2GB atau seterusnya, tetapi jika hanya memaksimalkan, menambah kinerja RAM maka itu masih bisa, Bagaimana caranya? caranya sudah Tengku siapkan diartikel ini.
RAM di sebuah smartphone adalah salah satu bagian terpenting, karena kapasitas RAM menentukan kualitas Android juga, semakin besar kapasitas RAM maka Androidnya semakin berkualitas, nah tahun 2018 sudah banyak tersebar macam macam Android dengan kapastitas RAM atau Random Acces Memory yang berbeda beda , bahkan sekarang ada RAM yang sudah tembus 6GB , Tentunya kapastitas ini cukup besar, semakin besar semalin berkualitas dan harganya semakin mahal juga.
Cara menambah RAM Android dengan memori internal, cara menambah ram android dengan sd card tanpa root, menambah ram android dengan sd card root, menambah ram dengan root, cara menambah ram android root, cara menambah ram 1gb menjadi 4gb, cara menambah ram android dengan memori eksternal tanpa root.
Diatas adalah berbagai kata kunci yang banyak orang cari digoogle, bisa Anda lihat bahwa kebanyakan orang mencari Cara menambah RAM , maka tidak akan ada cara menambah RAM yang benar benar bisa bertambah, misalnya dari 2GB menjadi 4GB, kecuali Anda mengganti Hardware RAM, tetapi jika melakukan ini Anda juga harus mengganti IC CPUnya, lebih baik membeli android baru dari pada melakukan cara ini , Tengku Tutorials membuat artikel bukan untuk menambah RAM, Ingat ya bukan untuk menambah RAM, tetapi membuat artikel mengenai cara menambah kinerja ram android, ini berbeda.
Apa fungsi RAM android? RAM atau kendekan dari Random Akses Memori adalah berfungsi untuk menampung aplikasi di Android Anda yang berjalan dilatar belakang, Maka semakin banyak aplikasi yang berjalan dilatar belakang , maka kinerja RAM akan melemah, kecuali kapasitas RAM Android Anda cukup besar, kisaran 3-6GB, tentunya harganya lumayan mahal, tetapi Anda akan bisa puas menginstal banyak aplikasi di satu Android saja.
Banyak cara yang bisa Anda coba untuk menambah kinerja Ram Android, baik itu dengan root ataupun tanpa root. Namun menurut Tengku yang lebih maksimal adalah dengam cara root, karena root Android dapat memberikan kebebasan pengguna dalam mengakses seluruh keamanan sitem Android yang Anda miliki, namun selain manfaatnya, ada juga dampak kerugian akibat Android yang di Root, salah satunya adalah menghilangkan garansi, Anda tidak bisa mengklaim garansi jika Anda sudah me root Android Anda, walaupun masa garansi masih Ada atau belum kadaluarsa.
Kenapa banyak yang mencari cara menambah Ram Android? karena dengan RAM Android yang lega Anda bisa menginstal banyak aplikasi, menjalankan banyak aplikasi tanpa khawatir hp Anda Hang atau Lag/ Lemot. Semakin besar kapasitas RAM maka akan semakin maksimal lagi kinerja Androidnya, jadi disarankan membeli Android dengan kapasitas RAM yang besar, minimal RAM dengan ukuran 1GB. Lalu bagaimana cara memambah kinerja ram Android? berikut tutorialnya.
Cara Menambah Kinerja RAM Android Dengan SD Card
Ada banyak cara menambah kinerja RAM Android agar lebih maksimal lagi, berikut ulasannya.
1. Tidak Banyak Menginstal Aplikasi
Cara pertama yang bisa Anda lakukan agar kinerja Ram Android Anda maksimal adalah jangan terlalu banyak menginstal aplikasi dalam 1 Android, apalagi aplikasinya berukuran lumayan besar , Jika Anda terlalu banyak menginstal aplikasi tidak terlalu penting maka Android Anda akan berat dan ini yang menyebabkan Lag pada Android Anda.
Anda bisa Uninstal aplikasi yang tidak penting , atau Anda bisa menonaktifkan aplikasi yang sudah tertanam di Android Anda. dan ingat, agar kinerja ram lebih maksimal, maka ketika Anda menginstal aplikasi, simpan aplikasi yang terinstal itu di Sd Card jangan di Internal, ini adalah salah satu cara untuk menambah kinerja RAM Android dengan Sd Card.
2. Gunakan Aplikasi RAM Booster
Sekarang sudah banyak aplikasi bermanfaat, canggih yang diciptakan oleh para Apps Developer atau Pembuat aplikasi. Ada aplikasi yang bernama Ram Booster yang bisa menambah kinerja Android Anda, dan bisa membersikan RAM Android Anda agar bekerja lebih maksimal lagi.
Aplikasi Ram Booster berfungsi untuk memaksimalkan kinerja RAM , membersikan RAM, memberhentikan aplikasi yang berjalan dilatar belakang Android Anda, dan masih banyak lagi kegunaan dari aplikasi ini, selain RAM Booster, masih ada lagi aplikasi serupa yang bisa Anda temukan di Google atau di Playstore.
3. Gunakan Aplikasi Task Killer
Selain RAM Booster, ada lagi aplikasi serupa yang bisa menambah kinerja ram android Anda, yaitu Task Killer, aplikasi ini berfungsi memblokir semua aplikasi yang berjalan dilatar belakang , baik itu aplikasi Online atau Offline. Banyaknya aplikasi yang berjalan dilatar belakang, maka Ram akan semakin berat yang mengakibatkan hp Anda Hang dan Lag, apalagi aplikasi yang berjalan dilatar belakang adalah aplikasi yang membutuhkan akses data seluler.
Solusi dari masalah ini adalah dengan memanfaatkan aplikasi canggih dan keren ini, yaitu Task Manager, dengan aplikasi ini maka penyimpanan RAM Anda akan bersih dan tidak akan banyak terpakai yang tentunya membuat Android Anda menjadi ringan dan tidak lag lagi. Anda bisa mendownload aplikasi ini di playstore dan jangan lupa instalnya di Sd Card ya kawan.
4. Pengaturan Pabrik
Ini cara yang bisa dibilang cara yang benar benar harus berfikir 2 kali, tetapi cara ini ampuh membuat Ram bekerja lebih maksimal dan menjadi ringan, karena dengan pengaturan pabrik akan menghapus file file yang tersimpan di Android Anda, baik file yang sepengetahuan Anda ataupun file yang tersimpan tanpa sepengetahuan Anda, Dengan melakukan pengaturan Pabrik, maka Android Anda akan seperti baru lagi.
5. Jangan Lupa Scan Virus Menggunakan Aplikasi Antivirus Dan Clean Master
Tidak menutup kemungkinan Android Anda terkena virus, karena sekarang lumayan banyak pihak yang tidak bertanggung jawab yang menyebarkan virus atau Malware demi kuntunga mereka, Tentunya ini sangat merugikan bagi Korbannya.
Android yang terkena virus akan muncul kendala kendala, seperti muncul iklan Pop Up dilayar tiba tiba, Android sering ke Browser sendiri, menginstal aplikasi sendiri dan bahkan bisa menyerang RAM yang membuat kinerja Ram Android Terganggu.
Untuk mengetahui apakah di Android Anda ada virus Atau tidak, Anda bisa memanfaatkan aplikasi Antivirus yang berfungsi menscan Android Anda, apakah terkena Virus atau tidak, jika ada virus berbahaya maka akan terdeteksi dan Anda bisa langsung menghapusnya. Anda bisa download aplikasi antivirus di Playstore secara gratis.
Sekian artikel singkat mengenai cara menambah kinerja ram android dengan sd card, semoga artikel ini bermanfaat, dan jangan lupa baca artikel menarik lainnya ya kawan! Hanya di Tengku Tutorials.
Kata Kunci : Cara menambah RAM Android dengan memori internal, cara menambah ram android dengan sd card tanpa root, menambah ram android dengan sd card root, menambah ram dengan root, cara menambah ram android root, cara menambah ram 1gb menjadi 4gb, cara menambah ram android dengan memori eksternal tanpa root.
2 pemikiran pada “Cara Menambah Kinerja RAM Android Dengan SD Card”